You are here
Semangat Siswa Madrasah Aliyah Husnul Khotimah Kuningan Jawa Barat mengenal Fakultas Ilmu Pendidikan UNY
Selasa (15/4) Kunjungan pengenalan dan peningkatan motivasi dunia kampus oleh siswa kelas XI (sebelas) Madrasah Aliyah Husnul Khotimah kuningan Jawa Barat disambut hangat di Fakultas Ilmu Pendidikan. Sebanyak dengan 74 siswa kelas XI dan 3 pembimbing memasuki ruang Abdullah SIgit. Profil dan sambutan Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan menjadi awal dari pembuka wawasan terhadap kampus Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta.
Ketertarikan siswa kelas sebelas program IPS terlihat dari keingintahuan siswa terhadap mekanisme masuk fakultas Ilmu Pendidikan, ilmu yang dipelajari pada masing-masing jurusan, aplikasi lulusannya pada dunia kerja, kerjasama yang telah terjalin dan berbagai pertanyaan yang disampaikan dalam diskusi yang dipimpin oleh Wakil Dekan I dan Wakil Dekan III Fakultas Ilmu Pendidikan. Sekolah Madrasah Aliyah Husnul Khotimah Kuningan Jawa Barat yang menyelenggarakan pendidikan sekaligus menjadi pondok pesantren sangat ingin membekali para siswanya terhadap pengetahuan dunia kampus lebih nyata, ini disampaikan dalam sambutan perwakilan dari Madrasah Aliyah Husnul Khotimah Kuningan Jawa Barat oleh Ibu Titi Rinawati, S.Hut. (siw/ant)
Organisasi Mahasiswa
- Badan Eksekutif Mahasiswa FIP
- Dewan Perwakilan Mahasiswa
- UKMF Keluarga Muslim Ilmu Pendidikan
- UKMF Penelitian Reality
- UKMF MUSIC CAMP
- HIMA Administrasi Pendidikan
- HIMA Psikologi Pend. & Bimbingan
- HIMA Pendidikan Luar Biasa
- HIMA Pendidikan Luar Sekolah
- HIMA Teknologi Pendidikan
- HIMA Pendidikan Guru PAUD
- HIMA Pendidikan Guru SD
- HIMA Kebijakan Pendidikan
- Keluarga Mahasiswa Magister dan Doktoral
Contact Us
- Address : Colombo Street No 1, Karangmalang Yogyakarta 55281
- Telp : (0274) 540611
- Fax : (0274) 540611
- Email : humas_fipp@uny.ac.id,
- Website: http://fipp.uny.ac.id
- Facebook FIPP UNY
- Instagram FIPP UNY
- Youtube Channel
- Tiktok
Copyright © 2024,